4 hipotesis brahmana, ksatria, waisya, arus balik


hipotesis artinya dugaan, memiliki kesamaan dengan makna teori. saya gunakan kata teoi saja. 

^_^ teori brahmana 
teori ini menjelaskan bahwa para brahmana yg membawa hindu budha di indonesia karna hanya kaum brahmana yg bisa baca tulis. 
kelebiah :adannya bukti tulisan sanseskerta dan pallawa pada arca
kelemahan : hanya kaum brahmana yang mengerti bacaan itu

^_^ teori waisya 
teori ini menjelaskan bahwa hindu budha masuk ke indo dibawa olh para pedagang dan mereka menikah dengan orang nusantara.
kelebihan : ketika berdagang sambil menyebrkan ajaran hindu budha
kelemahan : kurang adanya bukti 

^_^ teori ksatria 
para ksatria (prajurit) melarikan diri ke indonesia dan mendirikan kerajaan sendiri 
kelebihan : mudah menyebar karena melalui kerajaan yang menguasai wilayah 
kelemahan : kurang adanya bukti

^_^ teori arus balik 
para pelajar indonesia di india bersekolah sekaligus belajar agama dan menyebarkan hindu budha di indonesia.
kelebihan : bisa di ajarkan langsung oleh pribumi yang telah belajar dari india
kelemahan : hnya kaum yang kaya yang dapat ke india untuk belajar 



Sudah Tepatkah jawaban diatas ? jika kurang tepat kamu bisa mencari jawaban pengganti dikolom pencarian web WIKITANIC.COM ya

Leave a Comment